Kita tentu mengenal kata-kata ini dalam Bahasa Indonesia baik diucapkan maupun tulisan; "momen" dan "momentum".
Kata "momen" diambil dari kata Bahasa Inggris "moment" yang pengertiannya adalah; saat, sesaat, sebentar. Adapun kata "momentum" ini juga dari Bahasa Inggris.
Namun jangan salah, kata "momentum" ini bukanlah kata jadian dari kata "moment" yang diberi akhiran (sufiks) um, tapi memang 2 kata yang baku dengan pengertian yang tak saling berhubungan.
Kata "Momentum" pengertiannya antara lain; semangat (spirit), daya (peng)gerak, daya (pen)dorong, kecepatan dan kepesatan.
Nah, cukup dulu kita ulas masalah bahasa yang sering kita dengar dalam pergaulan sehari-hari di negeri yang kata sebagian orang; sedang gelap dan kabur aja dulu. ©Jurnalisia™
Sumber : wikipedia, google translate
👀 1400
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Komentarmu adalah gambaran isi kepalamu, maka diam lebih bijak daripada sok tahu.