dr. Zairullah Azhar; Jika Ingin Berhasil Harus Dekat Dengan Allah - Jurnalisia™

  • Jurnalisia™

    Mengusung Kearifan Lokal

    Jurnalisia™

    Sumber Data Cuaca: https://cuacalab.id

    Kamis, 20 Februari 2025

    dr. Zairullah Azhar; Jika Ingin Berhasil Harus Dekat Dengan Allah



    Tanah Bumbu,
    “Jika kita ingin berhasil, kita harus dekat dengan Allah.” ungkap Bupati Tanah Bumbu, dr. Zairullah Azhar di Pendopo Serambi Medinah saat melaksanakan acara perpisahan dengan para Pegawai di lingkup Pemkab Tanah Bumbu, belum lama ini.

    dr. Zairullah Azhar menyampaikan kesan mendalam selama masa kepemimpinannya. Ia menekankan pentingnya tidak hanya mengandalkan konsep manajemen umum, tetapi juga pendekatan berbasis nilai-nilai pesantren.

    “Saya berterimakasih kepada siapapun yang telah berkontribusi membangun kabupaten ini. Saya akan bertugas dan bertanggungjawab hingga akhir masa jabatan,” tegas dr. Zairullah Azhar.

    Acara ini menjadi moment penuh haru dan penghargaan atas dedikasi dr. Zairullah Azhar selama menjabat sebagai Bupati Tanah Bumbu Periode 2019-2024. ©Jurnalisia™
    👀 2243

    Tidak ada komentar:

    Posting Komentar

    Komentarmu adalah gambaran isi kepalamu, maka diam lebih bijak daripada sok tahu.

    Beranda

    ... ...