Deforestasi Hutan di Indonesia Menyisakan 50 Persen Tutupan Hutan - Jurnalisia™

  • Jurnalisia™

    Mengusung Kearifan Lokal

    Jurnalisia™

    Sumber Data Cuaca: https://cuacalab.id

    Rabu, 09 Oktober 2024

    Deforestasi Hutan di Indonesia Menyisakan 50 Persen Tutupan Hutan

    Regional,
    Brunei menjadi negara di kawasan Asia Tenggara (ASEAN) yang memiliki persentase konservasi hutan terbesar yakni sebesar 72,1 persen dari wilayah negaranya yang masih ditumbuhi pepohonan.

    Indonesia menempati peringkat ke 4 di bawah Malaysia. Wilayah Indonesia bersisa 50,8 persen dari seluruh wilayahnya yang masih ditutupi hutan, sedangkan Malaysia 55,3 persen wilayahnya yang ditutupi hutan.

    Peringkat ke 2 ditempati oleh Laos yang wilayah negaranya ditutupi hutan sebesar 62 persen, sedangkan Singapura wilayah negaranya hanya ditutupi sebesar 20,8 persen.


    Negara ASEAN lainnya; Kamboja sebesar 48,2 persen, Myanmar 42,2 persen, Vietnam 42 persen, Thailand 31,6 persen, dan Filipina sebesar 24,1 persen. Diketahui wilayah hutan di Indonesia terjadi deforestasi oleh penebangan liar, pembukaan perkebunan dan pertambangan. ©Jurnalisia™
    👀 899

    Tidak ada komentar:

    Posting Komentar

    Komentarmu adalah gambaran isi kepalamu, maka diam lebih bijak daripada sok tahu.

    Beranda

    ... ...