Opini | Kaisar Sambo dan Konsorsium 303 - Jurnalisia™

  • Jurnalisia™

    Mengusung Kearifan Lokal

    Jurnalisia™

    Sumber Data Cuaca: https://cuacalab.id

    Jumat, 19 Agustus 2022

    Opini | Kaisar Sambo dan Konsorsium 303

    Jurnalisia,
    Ibarat nila setitik rusak susu sebelanga. Seperti inilah penggambaran untuk institusi Polri saat ini.

    Disebabkan oleh seorang Ferdy Sambo (Sambo), citra Polri secara institusi menjadi sorotan oleh seantero Indonesia. Puluhan Anggota Polri lainnya pun tersebut dan ditetapkan sebagai Tersangka karena diduga terlibat dalam kasus Sambo.

    Media setiap hari gencar memberitakan Sambo berserta pernak pernik lainnya. Tak cuma media arus utama (mainstream) yang memberitakan Sambo ini, tapi juga berbagai platform media sosial baik yang terbuka maupun grup-grup media sosial tertutup seperti Grup WhatsApp maupun Grup Telegram.

    Akhir-akhir ini beredar postingan yang berjudul 'Kaisar Sambo dan Konsorsium 303', yang membeberkan semacam struktur organisasi yang dikoordinir Sambo berserta para anggotanya, yang diantaranya sebagian besar Anggota Polri.

    Masyarakat Indonesia saat ini selalu menunggu info terbaru (update) dari kasus Sambo ini dari berbagai media. Namun tak sedikit pula warga masyarakat yang mendukung Polri untuk tetap terbuka dan bersikap adil pada Kasus Sambo ini. (Red)

    Tidak ada komentar:

    Posting Komentar

    Komentarmu adalah gambaran isi kepalamu, maka diam lebih bijak daripada sok tahu.

    Beranda

    ... ...