Kekerasan Terhadap Perempuan dan Anak Tinggi di Bone Bolango, Wabup; Jangan Diam Saja - Jurnalisia™

  • Jurnalisia™

    Mengusung Kearifan Lokal

    Jurnalisia™

    Sumber Data Cuaca: https://cuacalab.id

    Sabtu, 11 Juni 2022

    Kekerasan Terhadap Perempuan dan Anak Tinggi di Bone Bolango, Wabup; Jangan Diam Saja

    Bone Bolango,
    Angka pencabulan dan kekerasan terhadao Perempuan dan Anak masih sangat tinggi di Bone Bolango.

    Hal ini seperti dikatakan oleh Wakil Bupati Bone Bolango, Merlan S. ULoli, pada pembukaan kegiatan pelatihan dan manajemen kasus perempuan dan anak bagi Satuan Tugas Perlindungan Perempuan dan Anak (Satgas PPA).

    Ditambahkan Merlan, kejadian ini sangat miris dan menyakitkan hati. Karena kekerasan ini terjadi di lingkungan terdekat serta terjadinya pembiaran.

    Merlan menegaskan agar Kepala Desa, Psikolog dan Pendamping harus segera memberikan action yang nyata, bergerak, dan berinovasi dan tidak hanya duduk serta ikut pelatihan saja.

    "Jangan kita biarkan kekerasan itu terjadi di lingkungan anda atau di lingkungan kita sendiri, dan manajemen pengeloaan harus kita atur," kata Wakil Bupati pula. (Opan)

    Tidak ada komentar:

    Posting Komentar

    Komentarmu adalah gambaran isi kepalamu, maka diam lebih bijak daripada sok tahu.

    Beranda

    ... ...