Tak Pilih Status, di Arab Saudi Ulama pun Dieksekusi Mati - Jurnalisia™

  • Jurnalisia™

    Mengusung Kearifan Lokal

    Jurnalisia™

    Sumber Data Cuaca: https://cuacalab.id

    Minggu, 22 Mei 2022

    Tak Pilih Status, di Arab Saudi Ulama pun Dieksekusi Mati

    Tentu berbeda dari Indonesia. Negeri ini tak pilih-pilih status.

    Arab Saudi pada 2019 lalu menghukum mati 3 orang yang dikategorikan Ulama terkemuka di negeri kerajaan tempat kelahiran Nabi Muhammad SAW itu.

    Ke 3 orang itu yakni Sheikh Salman al-Awdah, Awad al-Qarni, dan Ali al-Omari, dihukum dan dieksekusi mati. 

    Al-Awdah adalah cendekiawan Islam progresif yang terkenal secara internasional dan digambarkan oleh para ahli PBB sebagai reformis, Al-Qarni adalah seorang pengkhotbah, akademisi, dan penulis, dan Al-Omari ialah penyiar­ populer. Ke 3 orang ini merupakan Ulama beraliran Sunni, yang di Indonesia disebut sebagai Ahlussunah wal Jamaah (Aswaja).

    Sebelumnya Pemerintah Kerajaan Arab Saudi telah melakukan eksekusi 37 terpidana mati yang kebanyakan aktivis Syiah.

    Menurut Amnesty International, Arab Saudi adalah eksekutor tertinggi di dunia, memenggal sedikitnya 100 orang pada tahun 2017. (Red)

    Tidak ada komentar:

    Posting Komentar

    Komentarmu adalah gambaran isi kepalamu, maka diam lebih bijak daripada sok tahu.

    Beranda

    ... ...