Hari ini Pegawai di Kotabaru Terima Gaji - Jurnalisia™

  • Jurnalisia™

    Mengusung Kearifan Lokal

    Jurnalisia™

    Sumber Data Cuaca: https://cuacalab.id

    Rabu, 04 Januari 2017

    Hari ini Pegawai di Kotabaru Terima Gaji

    Keterlambatan pembayaran gaji pegawai di lingkup Pemkab Kotabaru, dikarenakan hari libur jelang pergantian tahun.

    Hal itu diungkapkan oleh Sekdakab Kotabaru, H. Suriansyah kepada Kru Media ini, Rabu (4/1/17), di ruang kerjanya.

    Menurut Sekdakab Kotabaru, disebabkan pada tanggal 1 dan 2 Januari 2017 hari libur, proses pencairan uang gaji dilakukan pada tanggal 3 Januari 2017.

    Ditambahkan, tanggal 4 Januari 2017 sebagian gaji pegawai sudah dibayarkan terutama di lingkup Sekretariat Daerah, sedangkan di lingkungan dinas-dinas dan yang lainnya masih melakukan pengajuan. (Red)

    Tidak ada komentar:

    Posting Komentar

    Komentarmu adalah gambaran isi kepalamu, maka diam lebih bijak daripada sok tahu.

    Beranda

    ... ...